Kamis, 04 Agustus 2011

Tips Memilih Mukena Bagi Wanita Agar Tampil Cantik

| Kamis, 04 Agustus 2011 | 0 komentar


Tips Memilih Mukena Bagi Wanita Agar Tampil Cantik. Saat Ramadan atau bulan puasa dan Lebaran tak hanya busana muslim yang diburu umat Islam untuk berpenampilan baru di hari nan fitri, mukena pun menjadi daya tarik tersendiri.Saat ini mukena tak hanya sebatas penunjang beribadah, mukena juga sudah jadi bagian fashion sehingga desain mukena pun tidak lagi monoton.

"Mukena ini terdiri dua bagian, atasan dan bawahan. Jenis kain sutra sifon paris yang dihiasi renda. Sangat bagus dikenakan untuk shalat baik tarawih maupun saat Idul Fitri nanti. Dan harga dari mukna ini tidaklah terlalu mahal bagi anda yang mementingkan kualitas , harganya berkisar antara 400 ribu an .
Fungsi utama mukena adalah menutupi aurat ketika shalat, maka disarankan, apabila aktivitas Anda sibuk maka sebaiknya memilih mukena yang ada tas dan tidak terlalu berat atau simpel dibawa ke mana-mana.
Bahan kain mukena bermacam-macam, antara lain sutra, katun, parasut. Merawat mukena diperlukan pengetahuan tentang karakeristik kain. Penggunaan bahan pemutih bisa digunakan pada bahan katun asal tidak terlalu sering karena akan merusak serat kain.[tribun]
Dengan demikian bagi anda yang suka dengan model model terbaru dan tidak mau ketinggalan trends berbusana muslim dapat mencobanya . Sekian Tips Memilih Mukena Bagi Wanita Agar Tampil Cantik semoga bermanfaat .


Baca Juga Artikel Yang Berkaitan



0 komentar:

 
Tempat pesan sofa
© Copyright 2011. All rights reserved powered by Blogger.com | Template by o-om.com - zoomtemplate.com
ILMU KIETA | Tempat Sharing Dan Bertukar Ilmu | ILMU KIETA