Jumat, 06 Januari 2012

Cara membuat Disk Password Reset Windows 7 dengan flash disk

| Jumat, 06 Januari 2012 | 0 komentar


Cara membuat Disk Password Reset Windows 7 dengan flash disk.
Langkah-langkah membuat disk reset password;
  1. Anda akan perlu untuk mengakses user account area dari Control Panel untuk melakukan pekerjaan ini.
  2. Carilah [User Account and Family Safety] dan kemudian klik [User Account].
  3. Pastikan removable media (misalnya flash disk) Anda telah dicolokkan kekomputer.
  4. Pada kolom Windows sebelah kiri, klik [Create a password reset disk], lalu pilih Next.
  5. Pada jendela berikut USB flashdisk akan muncul pada daftar disk drive.
  6. Pada langkah berikutnya, masukkan user password saat ini, dan klik [Next]
  7. Pada jendela selanjutnya komputer akan membuat reset passwordnya dan Anda akan mdiberitahu jika proses membuat password reset disk selesai. [Klik Next]
  8. Proses selesai, anda akan melihat file “userkey.psw” di USB flashdisk anda. Gunakan password tersebut untuk mereset password jika sekali waktu Anda butuhkan.



Baca Juga Artikel Yang Berkaitan



0 komentar:

 
Tempat pesan sofa
© Copyright 2011. All rights reserved powered by Blogger.com | Template by o-om.com - zoomtemplate.com
ILMU KIETA | Tempat Sharing Dan Bertukar Ilmu | ILMU KIETA